BENALU TEH SEBAGAI PENGOBATAN ALAMI PENYAKIT


PENGOBATAN ALAMI DARI BENALU TEH 

Kembang sepatu dengan nama Latin (Hibiscus rosa-sinensis L.)tanaman Kembang Sepatu ini berasal dari Asia Timur tanaman ini biasanya ditanam sebagai tanaman penghias pekarangan rumah,tanaman ini hidup di daera tropis maupun subtropis. Bunga dari tanaman ini tunggal memiliki mahkota bunga diujung bunga. Bunga ini ditetapkan sebagai bunga nasional Indonesia pada tanggal 28 Juli 1960. Orang Jawa menyebutnyakembang worawari.


Ciri Ciri tanaman :
Bunganya mempunya kurang lebih 5 Klopak bunga pada setiap tangkai, dan pada umumnya tanaman ini tingginya bisa mencapai 5 meter, dengan daun bulat dan meruncing.

Khasiat dari kembang sepatu untuk Penyembuh Luka :
Daun dan bunga sepatu mempunyai khasiat antiseptik. Oleh karena itu dapat digunakan untuk membantu mempercepat proses penyembuhan luka. Cukup dengan cara sederhana saja, yaitu dengan menumbuk daun dan bunga yang sudah dicuci bersih menjadi semacam tapel dan langsung ditempelkan pada daerah luka.

Khasiat itu pun sudah didukung hasil penelitian ilmiah yang menggunakan ekstrak bunga sepatu untuk penyembuhan luka buatan pada hewan coba tikus. Hasilnya sungguh menggembirakan dan menunjukkan prospek yang baik.

Atasi Flu :
Bagi yang ingin bebas dari gangguan penyakit pada saluran napas, cobalah minum rebusan bunga, daun atau akar kembang sepatu. Rebusan itu terbukti bisa mengatasi gangguan napas pada keadaan flu, misalnya batuk, juga gangguan asma dan bronchitis.
Cara lain yang sering dilakukan juga untuk tujuan itu adalah menghirup uap rebusan bunga atau menggunakannya untuk berendam.*


Artikel Yang Disukai :



Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...